Sabtu, 01 Oktober 2011
sahabat tuh menurut kalian apa sih???
mmm kalo menurut chute blogsome sahabat adalah :

Apa yang kita alami demi teman kadang-kadang melelahkan
dan menjengkelkan, tetapi itulah yang membuat persahabatan
mempunyai nilai yang indah.

Persahabatan sering menyuguhkan beberapa cobaan, tetapi
persahabatan sejati bisa mengatasi cobaan itu bahkan
bertumbuh bersama karenanya…

Persahabatan tidak terjalin secara otomatis tetapi
membutuhkan proses yang panjang seperti besi menajamkanbesi,
demikianlah sahabat menajamkan sahabatnya. Persahabatan
diwarnai dengan berbagai pengalaman suka dan duka, dihibur-disakiti,
diperhatikan-dikecewakan, didengar-diabaikan, dibantu-ditolak,
namun semua ini tidak pernah sengaja dilakukan
dengan tujuan kebencian.

Seorang sahabat tidak akan menyembunyikan kesalahan
untuk menghindari perselisihan, justru karena kasihnya
ia memberanikan diri menegur apa adanya.

Sahabat tidak pernah membungkus pukulan dengan ciuman,
tetapi menyatakan apa yang amat menyakitkan
dengan tujuan sahabatnya mau berubah.

0 komentar:

Posting Komentar

selamat datang di blog saya...!!!

Followers

Popular Posts

Diberdayakan oleh Blogger.

clockkk

<a href=http://zawa.blogsome.com>Zawa Clocks</a>

About Me

Foto Saya
herlina kidsland
talk less do more, lebih baik diam dari pada bicara tak berguna. lebih baik tesandung kaki dari pada tersandung ucapan...
Lihat profil lengkapku

Translate this blog

English French German Spain

Italian Dutch Russian Brazil

Japanese Korean Arabic Chinese Simplified
Translate Widget by Google

ShoutMix chat widget

Total Pageviews